Cara Instalasi DewaLinux 3.0


Berikut adalah step by step instalasi Dewalinux :
  1. Persiapan Instalasi Dewa Linux

    persiapanInstall dewa linux


       2. Pemilihan Awal Bahasa Instalasi

bahasa install dewa linux
                 Pilihlah bahasa yang anda kuasai untuk memudahkan dalam proses instalasi.

     3. Pemilihan Lokasi

pemilihan lokasi instal dewa linux 3.0
                  Pilihlah lokasi dengan mengeserkan mouse atau mengarahkan pada peta yang ada.

      4.Pemilihan Keyboard

pemilihan keyboardinstalasi dewa linux


       5. Persiapan Partisi
persiapan partisi dewa linux



      6. Pembagian Partisi Harddisk

pembagian partisi instalasi-dewa linux
Edit Partisi, tentukan besar ukuran yang akan digunakan untuk Dewalinux. Format menjadi ext3 atau ext4 dan jangan samapi lupa untuk menentukan swap-nya

      7. Memasukan Username Dan Password



input username dan password

Isikan nama komputer yang akan digunakan. Kemudian masukkan username dan password, dan yang perlu diingat adalah bagian ini karena jika lupa maka harus siap-siap untuk melakukan instalasi kembali.


    8. Siap Instal
siap instal

Disini akan ditunjukkan semua yang telah dilakukan pada saat instalasi: jenis bahasa, keyboard, wilayah, nama komputer, username dan tentunya partisi-partisi mana yang akan diformat dan selanjutnya akan dilanjutkan dengan proses instlasi.


   9. Proses Instalasi
Screenshot Installing system

Sampai bagian ini, siapkan kopi dan sebungkus camilan. Maka pada saatnya akan selesai proses instalasi dan Dewalinux Papuma siap dinikmati.

Lihat Juga Posting Lainnya Tentang Tutorial Cara Instal Linux Debian
Dan Ini Sumber Sumber Bagi Kalian Yang Ingin Belajar Linux

4 komentar:

  1. numpang nyimak aja gan.
    btw, itu DewaLinux pengembangnya org indonesia ya? kok pke "dewa" gitu namanya???

    BalasHapus
  2. I was very pleased to find this site.I wanted to thank you for this great read!! I definitely enjoying every little bit of it and I have you bookmarked to check out new stuff you post. 192.168.l.254 is a private IP address that comes in a range booked from IANA (Internet Assigned Number Authority) for specific purposes, though in many cases users mistype the IP address as 192.168.1.254 where the character one is assumed as letter L.

    BalasHapus

-Blog Dofollow-
Silahkan Beri Komentar Anda Disini.
Komentar Panjang maupun Pendek Sama Saja
Yang Penting Bukan Komentar SPAM

Terima Kasih atas Perhatiannya...